fbpx

Beragam Bentuk Sangkar Pleci Minimalis Untuk Kamu Pilih

Sangkar Pleci Minimalis

Burung pleci sebenarnya dikenal sebagai spesies dari Jepang. Akan tetapi berhasil sampai di Indonesia dan dijadikan sebagai peliharaan. Sebagian besar dari kita pasti ingin dong memeliharanya di dalam sangkar pleci minimalis. Pleci ini termasuk ke dalam burung penyanyi asli dari Asia Timur. Saking terkenalnya, hewan cantik ini pun seringkali tergambar …

Read More »

4 Trik Agar Sekat Besi Minimalis Nampak Sempurna di Ruangan

Sekat Besi Minimalis

Layar pembatas ruangan seringnya terbuat dari dinding beton. Namun khusus buat kamu yang tak ingin dibuat permanen, maka bisa menggunakan sekat besi minimalis yang gampang dipasang dan dicopot sesuka hati. Demi mendapatkan partisi yang jauh lebih menarik, mungkin kita membutuhkan sedikit yang bergaya, menambahkan hiasan, dan pembatas yang tak mudah …

Read More »

Cara Mendesain Tempat Nyuci Minimalis Agar Betah Bekerja Seharian

Tempat Nyuci Minimalis

Area mencuci pakaian memang bukanlah area terpenting di rumah. Akan tetapi mendesain tempat nyuci minimalis secantik mungkin akan membuatnya meningkatkan produktivitas dan suasana hati dalam ruangan. Ruangan yang indah akan menghilangkan kesuraman dari pekerjaan sehari-hari yang membosankan. Ukuran dan jenis mesin cuci kita bisa menjadi patokan desain membuat desain interior …

Read More »

4 Jenis Ventilasi Kayu Minimalis Agar Rumah Nampak Cantik

ventilasi kayu minimalis

Tujuan yang disediakan oleh ventilasi kayu minimalis memang untuk meningkatkan proses agar udara tetap mengalir dalam suatu ruangan. Akan tetapi, kita pun bisa mendapatkan keuntungan berupa penampilannya yang nampak indah dan menyatu dengan rumah kita. Apalagi jika pemilihan cat luar rumahya nampak begitu halus, maka akan menyiratkan seolah keduanya saling …

Read More »

4 Tips Agar Warkop Minimalis Sederhana Dikerubungi Pelanggan

Warkop Minimalis Sederhana

Desain dari sebuah warkop minimalis sederhana bisa menjadi bagian paling integral dari aktivitas menyajikan kopi buatan tangan kamu ke pelanggan. Kebanyakan para pecinta kopi bukan datang ke warkop kita untuk sekedar menyeruput air hitam panas tersebut saja, melainkan menikmati momen santai penuh makna di sana. Sebut saja Starbucks, sebuah warkop …

Read More »

Warna Kamar Minimalis Modern, Membuat Ruangan Kamu Terasa Berbeda

warna kamar minimalis modern

Dewasa ini hampir semua penduduk kota besar menyukai warna kamar minimalis modern karena cenderung mampu menawarkan nuansa santai di tengah-tengah kesibukan sehari-hari. Warna rumah minimalis sendiri sudah menjadi gaya arsitektur terpopuler saat ini yang mana selalu diidentikkan dengan warna putih. Akan tetapi jarang orang tahu bahwa sisi kesulitannya bisa muncul …

Read More »

Warna Toko Minimalis Untuk Meningkatkan Konversi Penjualan

warna toko minimalis

Suasana tempat jualan kita bisa ditingkatkan agar lebih sempurna dan mengajak daya beli, salah satunya melalui pemilihan warna toko minimalis. Dengan begitu, kita harus melakukan pemilihan dan perpaduannya secara tepat, agar dapat dimanfaatkan sebagai media konversi. Efeknya pun bisa begitu sangat mencolok. Misalnya, sekitar 85% pembeli mengatakan bahwa mereka hanya …

Read More »

Model Ruang TV Minimalis Modern

model ruang tv minimalis

Apa arti minimalis buat kamu? Dinding berwarna putih? Lantai kayu bercorak? Atau jendela yang terbuka lebar bergaya Prancis? Kebanyakan orang mengira bahwa minimalis itu erat kaitannya dengan barang-barang murah. Padahal, furnitur dan aksesoris tersebut tak harus selalu sederhana, membosankan, atau bahkan tidak memiliki nilai jual yang tinggi. Secara sederhananya, minimalis …

Read More »

RAK SNACK MINIMALIS

Sepertі dіketahuі bahwa rak memіlіkі peran pentіng dalam operasіonal sebuah toko atau ruko. Meskі fungsі utama rak adalah sebagaі tempat meletakkan barang, ternyata rak іnі masіh terbagі menjadі beberapa jenіs sesuaі dengan kegunaannya. Salah satu jenіs rak yang menarіk perhatіan karena bentuk dan kegunaannya adalah rak snack atau rak chіkі. …

Read More »

RAK SEPATU KACA MINIMALIS

Sepatu, barang yang sering kamu pakai untuk traveling. Sepatu juga merupakan barang yang mudah mengotori pandangan jika berserakan. Apalagi sepatunya belum dicuci, bau tak sedap pasti sudah menyebar ke seluruh ruangan. Itu sebabnya, Anda harus memiliki rak sepatu di rumah. Rak sepatu, furniture sederhana yang memiliki peran penting dalam menjaga …

Read More »